tadi malam sebelum saya tidur, karena gelapnya ruangan kamar pada malam waktu itu, maka saya menciptakan karya cipta lagu dengan judul :
" GULITA "
Semoga lagu ini bermanfaat dan berfaedah bagi terang dan gelap:
“ GULITA “
- Ciptaan Hoga Saragih -
Gelap gulita menutupi samudera raya,
Sesuatu yang belum berbentuk dan kosong,
Melayang-layang di atas permukaan air.
Menjelang matahari terbenam,
Semakin tertidurlah dengan nyenyak,
Lalu turunlah meliputi gelap gulita yang mengerikan.
Ulurkanlah tangan ke langit,
Datanglah gelap gulita di seluruh tanah selama tiga hari,
Mendekat dan berdiri di kaki gunung itu,
Sedang gunung itu menyala sampai ke pusar langit dalam gelap gulita,
Awan dan kegelapan,
Ketika mendengar suara itu dari tengah-tengah gelap gulita.
Sementara gunung itu menyala,
Tempat yang gelap gulita,
Tempat yang kelam pekat dan kacau balau,
Di mana cahaya terang serupa dengan kegelapan,
Sebab bukan karena kegelapan akan binasa,
Dan bukan juga karena muka ditutupi gelap gulita.
Permuliakanlah TUHAN ALLAH,
Sebelum Ia membuat hari menjadi gelap,
Sebelum kaki tersandung di atas bukit-bukit yang diliputi senja,
Sementara dan sambil menanti-nantikan terang,
Tetapi Sang Pencipta menjadikan hari kelam pekat,
Dan mengubahnya menjadi gelap gulita.
Menjadi gelap,
Atau tanah yang gelap gulita?
Suatu hari gelap gulita dan kelam kabut,
Suatu hari berawan dan kelam pekat,
Seperti fajar di atas gunung-gunung terbentang,
Pada masa yang akan datang.
REFF :
Matahari akan berubah menjadi gelap gulita
Dan bulan menjadi darah,
Sebelum datangnya hari TUHAN ALLAH yang hebat dan dahsyat itu,
Matahari akan berubah menjadi gelap gulita,
Dan bulan menjadi darah sebelum datangnya hari TUHAN ALLAH,
Hari yang besar dan mulia itu.
Hoga Saragih menciptakan lagu ini hari rabu tanggal 13 April 2015 jam 4.08 di Jakarta
Hak cipta : hogasaragih@gmail.com
- Ciptaan Hoga Saragih -
Gelap gulita menutupi samudera raya,
Sesuatu yang belum berbentuk dan kosong,
Melayang-layang di atas permukaan air.
Menjelang matahari terbenam,
Semakin tertidurlah dengan nyenyak,
Lalu turunlah meliputi gelap gulita yang mengerikan.
Ulurkanlah tangan ke langit,
Datanglah gelap gulita di seluruh tanah selama tiga hari,
Mendekat dan berdiri di kaki gunung itu,
Sedang gunung itu menyala sampai ke pusar langit dalam gelap gulita,
Awan dan kegelapan,
Ketika mendengar suara itu dari tengah-tengah gelap gulita.
Sementara gunung itu menyala,
Tempat yang gelap gulita,
Tempat yang kelam pekat dan kacau balau,
Di mana cahaya terang serupa dengan kegelapan,
Sebab bukan karena kegelapan akan binasa,
Dan bukan juga karena muka ditutupi gelap gulita.
Permuliakanlah TUHAN ALLAH,
Sebelum Ia membuat hari menjadi gelap,
Sebelum kaki tersandung di atas bukit-bukit yang diliputi senja,
Sementara dan sambil menanti-nantikan terang,
Tetapi Sang Pencipta menjadikan hari kelam pekat,
Dan mengubahnya menjadi gelap gulita.
Menjadi gelap,
Atau tanah yang gelap gulita?
Suatu hari gelap gulita dan kelam kabut,
Suatu hari berawan dan kelam pekat,
Seperti fajar di atas gunung-gunung terbentang,
Pada masa yang akan datang.
REFF :
Matahari akan berubah menjadi gelap gulita
Dan bulan menjadi darah,
Sebelum datangnya hari TUHAN ALLAH yang hebat dan dahsyat itu,
Matahari akan berubah menjadi gelap gulita,
Dan bulan menjadi darah sebelum datangnya hari TUHAN ALLAH,
Hari yang besar dan mulia itu.
Hoga Saragih menciptakan lagu ini hari rabu tanggal 13 April 2015 jam 4.08 di Jakarta
Hak cipta : hogasaragih@gmail.com